Thursday, January 24, 2008

Workshop : Financial Statement Analysis (FSA)

Kamis - Jumat, 31 Januari - 1 Februari, 2008, pukul 09:00 - 16:30 WIB
Tempat : Ibis Slipi Hotel/Kartika Chandra Hotel/Harris Hotel, Jakarta

Workshop Description

  1. Meningkatkan pengetahuan peserta untuk lebih memahami dan mengerti dalam menganalisa suatu investasi secara kualitatif dan kuantitatif, sehingga mampu memberikan masukan dan solusi untuk pengembangan berinvestasi.
  2. Menambah kemampuan peserta untuk dapat membaca dan mengerti suatu laporan keuangan selanjutnya dapat memberi alternatif solusi management bagi perusahaan serta diharapkan pula mampu mengetahui kelemahan dan keunggulan dari kompetitor.
  3. Peserta akan mampu meminimalisir resiko dan sekaligus mampu melakukan pengawasan dan penilaian secara berkesinambungan atas seluruh aspek keuangan.
Learning Objectives:
Participants will be able to:
  1. Comprehend the investment environment
  2. Understanding financial reports
  3. Application of financial statement ratios
  4. Recognize accounting methods
  5. Finding reality in reported earnings
  6. Forecast financial statements
Outline
  1. Comprehend the investment environment
    • Gain an appreciation of the trade-off between risk and reward
    • Under Analyze external influences on financial results
    • Economic cycle
    • Industry and product life cycles
    • Pricing strategies
  2. Conceptual framework for understanding financial reports
    • Balance sheet
    • Income statement
    • Statement of cash flows
  3. Application of financial ratios
    • Historical growth rates
    • Determinants of earnings growth
    • Measurements of financial strength
  4. Analysis if assets
    • Analyze LIFO and FIFO
    • Assay depreciation methods
    • Examine capitalization versus expensing
  5. Analysis of liabilities
    • Analyze balance sheet debt
    • Examine off-balance liabilities
  6. Finding reality in reported earnings
    • Examine areas for accounting manipulation
    • Sales recognition
    • Accounts receivable
    • Inventories
    • Depreciation
    • Deferred expanses
    • Write-offs
    • Analyze profitability ratios
  7. Forecasting financial statements
    • Common form statements
    • Segment data
    • One-year projections
    • Multi-year forecasting
    • Cycle ratio analysis
  8. Business combinations and restructuring
    • Examine extraordinary and non recurring items
  9. Determinants of
    • Examine the DuPont System for determining ROE
    • Calculation of the implied growth rate
  10. Present value theory
    • Examine the dividend discount model
    • Constant growth
    • Multi-stage
    • Calculate intrinsic value
    • Analyze Warren Buffett's
  11. Ratio Valuation Measures
    • Price/Earnings
    • Price/Sales
Who Should Attend ?
Senior Management, CEO, Finance Directors, General Managers, Finance Managers, Financial Analyst, Financial Controllers, Financial Accounting Managers, Heads Of Finance, Credit Controllers, Corporate Financiers, Credit Risk Managers, Financial Advisors dan semua peminat untuk memahami analisa laporan keuangan.

Investasi : Rp 2.500.000,-

Include : Lunch, 2x Coffee Break, Modul, CD Modul, & Certificate Of Accomplishment

Course Leader

Dr. Syamsir Kadir, MBA

Syamsir kadir adalah mantan Direktur Utama Pegadaian dari tahun 1990 – 2001 (11 tahun), selama kepemimpinan beliaulah Perum Pegadaian menjadi besar dan sukses dan tetap eksis sampai saat ini, dengan MOTO : Mengatasi masalah tanpa masalah merupakan hasil kerja keras DR. Syamsir Kadir, MBA dalam membangun pegadaian selama 11 tahun dan berhasil merubah Perum Pegadaian yang hampir mati (dead wood) dan akan di likuidasi oleh pemerintah Republik Indonesia. Sebelum menjabat sebagai Direktur Utama Pegadaian DR. Syamsir Kadir, MBA dipercaya untuk menjabat sebagai Direktur Keuangan PT. Telkom Bandung selama 4 tahun dan juga menjabat beberapa Direktur Utama pada beberapa BUMN besar di Indonesia.

Link lain : http://www.binamanajemen.com/view.php?course=48
Pendaftaran : http://www.binamanajemen.com/registration.php?course=48

No comments: