Tuesday, March 25, 2008

Fundamentals of Audit Techniques and Tools For New Auditor

Kamis - Sabtu, 24 - 26 April 2008, pukul 09:00 - 16:30 WIB
Ibis Hotel Slipi/Harris Hotel Tebet

Workshop Description
Topik ini sangat penting bagi para audit pemula maupun professional, karena dalam training selama 3 hari ini, peserta akan mempelajari secara mendasar dan mendalam mengenai teknik-teknik audit atau melakukan penyegaran dalam teknik melakukan audit mulai dari tahap persiapan, penyusunan rencana kegiatan sampai dengan pelaporannya.

Lokakarya ini bertujuan untuk:

  1. Memberikan pemahaman secara mendasar mengenai teknik melakukan audit dengan berbagai aturan dan standar yang berlaku.
  2. Meningkatkan kemampuan dan memberikan penyegaran bagi para Auditor dalam melakukan audit secara terencana, sistematis, dan efektif
Outline
  1. Pengertian Audit.
  2. Fungsi Audit.
  3. Jenis-jenis Audit.
  4. Tanggung jawab & Fungsi Auditor Independen.
  5. Kode Etik Profesi dan Lingkungan Audit.
  6. Standar Audit (GAAS).
  7. Prinsip-prinsip Dasar Audit.
  8. Element Audit.
  9. Persiapan Audit & Survey Pendahuluan.
  10. Pemahaman Internal Control dan Penilaian Resiko Kontrol.
  11. Teknik Penyusunan Program Audit.
  12. Perencanaan Pengujian Detail Transaksi & Saldo (In FA).
  13. Prosedur dan Teknik Audit.
  14. Sample Audit.
  15. Pembuktian (Evidence).
  16. Auditors Report.
  17. Study Kasus.
Who Should Attend?
  • Auditor Internal atau Satuan Pengendalian Internal yang ingin memiliki basic pengetahuan yang lengkap mengenai teknik audit
  • Staf dan praktisi profesional lain yang ingin memiliki pengetahuan mendasar tentang teknik-teknik dan prosedur audit
Investasi : Rp 4.100.000,-
Include : Lunch, 2x Coffee Break, Modul, CD Modul, & Certificate Of Accomplishment

Course Leader

Jariyatna, SE, Ak., MM, CPA
Praktisi dalam bidang akuntansi dan audit dan pernah menjabat sebagai Kepala Seksi di BPK RI, yang memiliki kualifikasi, baik dalam praktek maupun akademik. Ia memperoleh gelar sarjana ekonomi jurusan akuntansi dari Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro. Gelar Magister Management International Class - Auditing Program diperolehnya dari Universitas Gadjah Mada. Sedangkan gelar profesional Certified Public Accountant dari Ikantan Akuntan Indonesia. Berpengalaman dalam mengaudit perusahaan-perusahaan seperti perusahaan energi listrik, perusahaan penambangan, rumah sakit, perusahaan penerbangan, perusahaan perkebunan, dsb.

Dogom Harahap, SE, Ak., MM, BAP
Saat ini beliau adalah Senior Cosultant pada Binamajemen Indonesia, Selama 20 tahun Pengalaman beliau dibidang Auditor. Selain menjadi praktisi, beliau saat ini menjadi dosen di beberapa Universitas terkemuka di Indonesia.

Link lain : http://www.binamanajemen.com/view.php?course=83
Pendaftaran : http://www.binamanajemen.com/registration.php?course=83

No comments: